- Pertahankan berat badan ideal
- Lakukan olahraga secara rutin minimal 30 menit setiap hari.
- Cukupi waktu tidur dan istirahat.
- Kelola stres dengan baik.
- Konsumsi makanan seperti buah dan sayuran.
- Batasi jumlah garam dalam makanan, tidak lebih dari satu sendok teh per hari.
- Hindari konsumsi minuman beralkohol.
- Batasi konsumsi minuman berkafein.
- Hentikan kebiasaan merokok.
- Lakukan pemeriksaan keseshatan secara rutin
Gejala Omicron BA.2.75 atau Omicron Centaurus yang Terdeteksi di Indonesia Oleh dr.lydia Tantoso, Sp.Pd, FINASIM
Varian BA 2.75 ini atau yg dikenal dengan centaurus sudah ada di INDONESIA ya temen2.. Lahir di India, masuk sebagai variant of concern (voc) oleh WHO, dan sudah ditemukan di Jakarta dan Bali. Transmisi yang terjadi sudah terjadi secara lokal. Memang sih kasus covid paling banyak yang beredar masih varian BA 4 dan BA 5. untuk gejalanya, sampai saat ini tidak jauh berbeda dengan varian yang baru disebut yaitu dominan sakit tenggorokan dan batuk.
Biasanya gejala ini berlangsung sampai 3-5 hari. So teman2, ketatkan prokes, jangan lengah, covid masih ada dan kasusnya masih meningkat sertaa vaksin yaa.Selain vaksin covid, teman2 juga baiknya melengkapi diri dengan vaksin lainnya seperti influenza dan cacar air misalnya karena wabah monkey pox juga belum berlalu.
Silahkan hubungi mayclinic.id untuk berkonsultasi ya atau hubungi kami wa.me//6285311122285
Stay safe dan healthy ya mayclinicers!


